Selasa, 12 Mei 2015

Cara Memberi Nama Hewan Peliharaan Dalam Minecraft



Salam Kreative para pecinta minecraft kali ini saya akan berbagi bagai mana cara memberi nama binatang peliharaan dalam dunia minecaft anda. Berikut Tutorialnya :


  1. Pertama anda harus menyiapkan : Name tag, dan Anvil.
  2. Kemudin klik kanan anvil hinggan muncul menu seperti berikut:
  3. Taruh name tag pada menu anvil paling kiri.
  4. Ubah tulisan name tag menjadi nama binatang yang anda ingginkan.
  5. Ambil name tag yang telah di ubah nama nya dari kotak sebelah kanan.
  6. Ketika Anda menunjuk name tag tadi, Anda akan melihat nama Name Tag telah berubah menjadi nama yang anda ingginkan.
  7. Kemudian select Name Tag yang telah di beri nama, kemudian klik kanan pada hewan peliharaan anda.
  8. Dan apabila kursor anda mengenai hewan tersebut, maka akan terlihat nama di atas nya.

Catatan:
    Tag name hanya digunakan pada passive mob seperti :

    • Chicken
    • Cow
    • Mooshroom
    • Oncelot
    • Pig
    • Sheep
    • Squid
    • Cat
    • Wolf
    Sekian sahabat kreative semoga bermanfaat kalau ada yang kurang jelas bisa anda tanyakan dalam komentar.

    Lihat Juga Kumpulan Guide dan Tutorial Lain di Halaman Ini !!!


    6 komentar :

    Formulir Kontak

    Nama

    Email *

    Pesan *